Pengaruh Kemandirian Belajar, Tingkat Kreativitas Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Peserta Didik SMK Mutiara Baru Kota Bekasi Tahun Pelajaran 2020/2021

Authors

  • Sugino Universitas Satya Negara Indonesia
  • Edi Siregar Universitas Satya Negara Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.54964/satyamandiri.v7i2.353

Keywords:

Kemandirian Belajar, Tingkat Kreativitas, Motivasi Belajar, SMK Mutiara Baru

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kemandirian belajar, tingkat kreativitas dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar peserta didik SMK Mutiara Baru Kota Bekasi. Penelitian ini merupakan penelitian Kuantitatif dengan model penelitian dasar dan jenis penelitian kausalitas untuk menganalisis pengaruh variable bebas terhadap variable terikat melalui kuesioner berskala
Likert yang disebarkan dengan google form sebagai metode pengumpulan data. Data diolah menggunakan SPSS 25 dengan uji parsial untuk X1 mempunyai nilai sig. 0,000 yang menunjukan adanya pengaruh yang signifikan antara kemandirian belajar terhadap prestasi belajar, X2 mempunyai nilai sig. 0,000 yang menunjukan adanya pengaruh yang signifikan antara tingkat kreativitas terhadap prestasi belajar, X 3 mempunyai nilai sig. 0,021 yang menunjukan adanya pengaruh yang signifikan antara motivasi belajar terhadap prestasi belajar, .Hasil Analisa koefisien determinasi diperoleh nilai Adjusted R Square sebesar sebesar 0,515 yang artinya kemandirian belajar, tingkat kreativitas dan motivasi belajar berpengaruh terhadap prestasi belajar sebesar 51,5 %. Sisanya dipengaruhi oleh variable lain yang tidak termasuk dalam penelitian ini.

References

A Sagitasari. (2015). Hubungan Antara Kreatifitas dan Gaya Belajar Denga Prestasi Belajar.

Ahmad, M. (2017). Hubungan Potensi Akal dengan Kreativitas Belajar Siswa Bidang Studi Pendidikan Agama Islam di SMK Kanada Sakura Indonesia (KANSAI) Pekanbaru. Jurnal Pendidikan Agama Islam Al-Thariqah, 2(1), 51–72. https://doi.org/10.25299/althariqah.2017.vol2(1).647

Antika, C. R. (2019). Tingkat Kreativitas Siswa Dan Implikasinya Terhadap Program Pengembangan Kreativitas. Jurnal Pendidikan. Http://Fppsi. Um. Ac. Id/(Diunduh …, April. http://fppsi.um.ac.id/wpcontent/uploads/2019/07/10-TINGKAT-KREATIVITAS-SISWA-DAN-IMPLIKASINYATERHADAP-76-86.pdf

Arikunto, S. (2014). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Rineka Cipta.

Desmita. (2014). Psikologi Perkembangan Peserta Didik. Remaja Rosdakarya.

Dr. Masganti Sit, M.Ag, D. (2016). PENGEMBANGAN KREATIVITAS ANAK USIA DINITeori dan Praktik. PERDANA PUBLISHING.

Fauziah, I., Maarif, S., & Pradipta, T. R. (2018). Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematis Dan Self Regulated Learning Siswa Melalui Model Problem Based Learning (Pbl). Jurnal Analisa, 4(2), 90–98.

https://doi.org/10.15575/ja.v4i2.3916

Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 23. BPFE Universitas Diponegoro.

Indriantoro, N. and B. S. (2014). Metodologi Penelitian Bisnis Untuk Akuntansi & Manajemen. BPFE.

Irianto, A. (2015). Statistik (Konsep Dasar, Aplikasi dan Pengembangannya). Kencana.

Kurnianto, I., Usodo, B., Subanti, S., & Indonesia, U. R. (n.d.). Pengaruh tingkat kreativitas terhadap prestasi belajar matematika siswa smp. 434–438.

Kurniawati, P. F. (2018). Pengaruh Motivasi Belajar Siswa Terhadap Prestasi Belajar Matematika Di Mi Diponegoro 03 Karangklesem Kecamatan Purwokerto Selatan Kabupaten Banyumas Skripsi.

Manurung, T. M. S. (2017). Pengaruh Motivasi dan Perilaku Belajar Terhadap Prestasi Akademik Mahasiswa. JAS-PT Jurnal Analisis Sistem Pendidikan Tinggi, 1(1), 17.

https://doi.org/10.36339/jaspt.v1i1.36

Margono. (2017). Metodologi Penelitian Pendidikan. Rineka Cipta.

Nazir, M. (2015). Metode Penelitian. Ghalia Indonesia.

Ngalim, P. (2016). Psikologi Pendidikan. Remaja Rosdakarya.

Nuryani, A. (2013). PENGARUH MOTIVASI BERPRESTASI, KEMANDIRIAN BELAJAR DAN KREATIVITAS TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SMA MUHAMMADIYAH DI KABUPATEN KARANGANYAR.

Prastowo, A. (2015). Penelitian Kualitatif dalam Perspektif Rancangan Penelitian. Diva Press.

Priyatno, D. (2014). SPSS 22 pengolahan data terpraktis. CV Andi Offset.

Sinambela, L. (2021). Metodologi Penelitian Kuantitatif. Raja Grafindo Persada.

Slameto. (2015). Belajar dan Faktor-faktor Yang Mempengaruhinya. Rineka Cipta.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. (2018th ed.). Alfabeta.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta.

Susanto, A. (2016). Teori Belajar dan Pembelajaran. Prenada Media Group.

Susi Hidayati, F. & I. M. S. A. (2017). Peningkatan Kreativitas Anak Melalui Eksplorasi Menggunakan Koran Bekas Di TK Mutiara Hati Mataram Nusa Tenggara Barat. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 1, 66.

Syafi’i, A., Marfiyanto, T., & Rodiyah, S. K. (2018). Studi Tentang Prestasi Belajar Siswa Dalam Berbagai Aspek Dan Faktor Yang Mempengaruhi. Jurnal Komunikasi Pendidikan, 2(2), 115.

https://doi.org/10.32585/jkp.v2i2.114

Usman, M. I. (2016). Pengaruh Kreativitas Dan Motivasi Belajar Siswa Terhadap Prestasi Belajar Bahasa Arab Di Ma Ddi Al-Badar. Lentera Pendidikan : Jurnal Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan, 19(1), 76–89.

https://doi.org/10.24252/lp.2016v19n1a7

Wastono, F. (2015). Peningkatan Kemandirian Belajar Siswa SMK pada Mata Diklat Teknologi Mekanik dengan Metode Problem Based Learning. JPTK, 22.

Winata, I. K. (2021). Konsentrasi dan Motivasi Belajar Siswa terhadap Pembelajaran Online Selama Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Komunikasi Pendidikan, 5(1), 13. https://doi.org/10.32585/jkp.v5i1.1062

Santoso, Singgih, 2013, “Menguasai SPSS 21 di Era Informasi”. PT.ELEK Media Komputindo. Jakarta. Hal: 347, 354

Downloads

Published

2021-11-01

How to Cite

Sugino, & Siregar, E. (2021). Pengaruh Kemandirian Belajar, Tingkat Kreativitas Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Peserta Didik SMK Mutiara Baru Kota Bekasi Tahun Pelajaran 2020/2021. Jurnal Satya Mandiri Manajemen Dan Bisnis, 7(2), 13–30. https://doi.org/10.54964/satyamandiri.v7i2.353