Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Corporate Social Responsibility

Authors

  • Indira Shinta Dewi Universitas Satya Negara Indonesia
  • Dita Nur Khafi Universitas Satya Negara Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.54964/liabilitas.v3i1.32

Keywords:

Profitabilitas, Leverage, Ukuran perusahaan, Corporate Social Responsibility

Abstract

CSR merupakan bentuk komitmen suatu perusahaan terhadap lingkungan sosialnya atas kegiatan usaha yang mereka jalankan dan bersifat berkelanjutan . Beberapa faktor yang sering dihubungkan dalam pengungkapan CSR suatu perusahaan di antaranya adalah profitabilitas, leverage, ukuran perusahaan. Beberapa penelitian terdahulu memberikan hasil penelitian yang berbeda terhadap factor yang mempengaruhi pengungkapan corporate social responsibility

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh profitabilas,leverage dan ukuran perusahaan terhadap pengungkapan CSR perusahaan pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2013-2015. Sampel penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Berdasarkan kriteria diperoleh sampel observasi sebanyak 59 perusahaan. Data yang digunakan adalah data sekunder yang bersumber dari laporan keuangan perusahaan. Menggunakan analis regresi linier berganda untuk menganalisis data. Hasil uji parsial menunjukkan bahwa profitabilitas tidak berpengaruh terhadap pengungkapan corporate social responsibility. Leverage tidak berpengaruh terhadap pengungkapan corporate social responsibility. Ukuran perusahaan berpengaruh terhadap pengungkapan corporate social responsibility.

References

Anggara, Sahya. 2015. Metode Penelitian Administrasi, Bandung: CV. Pustaka Setia.

Anggraini, F. R. R. 2006. Pengungkapan Informasi Sosial dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengungkapan Informasi Sosial dalam Laporan Keuangan Tahunan (Studi Empiris pada Perusahaan-Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Simposium Nasional Akuntansi IX, Padang.

Aprilia, Icha. 2016. Pengaruh Leverage, Profitabilitas dan Kepemilikan Saham Publik terhadap Corporate Social Responsibility (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2012-2014). Skripsi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Mercu Buana, Jakarta.

Darwis, Herman. 2009. Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, dan Financial Leverage terhadap Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan High Profile di BEI. Jurnal Keuangan dan Perbankan Vol.13 No.1 Januari 2009. Fakultas Ekonomi, Universitas Khairun Ternate.

Data Laporan Tahunan Perusahaan 2013-2015. www.idx.co.id yang diakses pada tanggal 12 April 2017.

Dewi, Sukmawati Safitri dan Maswar Patuh Priyadi. 2013. Pengaruh Karakteristik Perusahaan terhadap Corporate Social Responsibility Disclosure pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI. Jurnal Ilmu & Riset Akuntansi Vol.2 No.3. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia, Surabaya.

Fahrizqi, Anggara. 2010. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) dalam Laporan Tahunan Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia). Skripsi. Fakultas Ekonomi, Universitas Diponegoro, Semarang.

Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Global Reporting Initiative. www.globalreporting.org yang diakses pada tanggal 11 April 2017.

Greenpeace International. www.greenpeace.org yang diakses pada tanggal 12 April 2017.

Hadi, Nor. 2011. Corporate Social Responsibility. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Karina, Lovink Angel Dwi. 2013. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengungkapan CSR (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2011). Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Universitas Diponegoro, Semarang.

Kasmir. 2010. Pengantar Manajemen Keuangan. Jakarta: Prenadamedia Group.

Kristi, Agatha Aprinda. 2012. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengungkapan Corporate Social Responsibility pada Perusahaan Publik di Indonesia. Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Brawijaya.

Kurniawan, Benny. 2012. Metodologi Penelitian. Tangerang: Jelajah Nusa. National Center for Sustainability Reporting. www.ncsr-id.org yang diakses pada tanggal 27 April 2017.

Nugroho, Ismoyo Adi. 2016. Pengaruh Karakteristik Perusahaan dan Corporate Governance terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility pada Perusahaan Manufaktur di BEI tahun 2010-2014. Publikasi Ilmiah. Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Nur, Marzully dan Denies Priantinah. 2012. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengungkapan Corporate Social Responsibility di Indonesia (Studi Empiris pada Perusahaan Berkategori High Profile yang Listing di Bursa Efek Indonesia). Jurnal Nominal Volume I Nomor I Tahun 2012. Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Yogyakarta.

Nurkhin, Ahmad. 2009. Corporate Governance dan Profitabilitas; Pengaruhnya terhadap Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan yang Tercatat di Bursa Efek Indonesia). Tesis. Program Studi Magister Akuntansi, Program Pascasarjana, Universitas Diponegoro, Semarang.

Nursiam dan Rina Gemitasari. 2013. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011). Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Peraturan Pemerintah No.47 Tahun 2012 Tentang Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perseroan Terbatas

Prawironegoro, Darsono. 2006. Manajemen Keuangan. Jakarta: Diadit Media.

Prihadi, Toto. 2012. Analisis Laporan Keuangan Teori dan Aplikasi. Jakarta: PPM.

Purnasiwi, Jayanti. 2011. Analisis Pengaruh Size, Profitabilitas dan Leverage terhadap Pengungkapan CSR pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Skripsi. Fakultas Ekonomi, Universitas Diponegoro, Semarang.

Sayekti, Yosefa dan Ludovicus Sensi Wondabio. 2007. Pengaruh CSR Disclosure terhadap Earning Response Coefficient (Suatu Studi Empiris Pada Perusahaan yang Terdaftar Di Bursa Efek Jakarta). Simposium Nasional Akuntansi X. Unhas Makassar.

Sembiring, Eddy Rismanda. 2005. Pengaruh Karakteristik Perusahaan terhadap Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial: Studi Empiris pada Perusahaan yang Tercatat (Go-Public) di Bursa Efek Jakarta. Tesis. Program Studi Magister Sains Akuntansi, Program Pascasarjana, Universitas Diponegoro, Semarang.

Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 Tentang Perseroan Terbatas.

Untung, Hendrik Budi. 2008. Corporate Social Responsibility. Jakarta: Sinar Grafika.

Widianto, Hari Suryono. 2011. Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Leverage, Aktivitas, Ukuran Perusahaan dan Corporate Governance terhadap Praktik Pengungkapan Sustainability Report (Studi pada Perusahaan-Perusahaan yang Listed (Go-Public) di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2007-2009). Skripsi. Fakultas Ekonomi, Universitas Diponegoro, Semarang.

Downloads

Published

2018-02-01

How to Cite

Indira Shinta Dewi, & Dita Nur Khafi. (2018). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Corporate Social Responsibility. Jurnal Liabilitas, 3(1), 56–76. https://doi.org/10.54964/liabilitas.v3i1.32

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>